Polres Buru Selatan melaksanakan Latihan Pra Operasi Kepolisian dengan Sandi Operasi Zebra Salawaku 2024 bertempat di Aula Gedung B Polres Buru Selatan. Sabtu (12/10/2024)

Polres Buru Selatan melaksanakan Latihan Pra Operasi Kepolisian dengan Sandi Operasi Zebra Salawaku 2024 bertempat di Aula Gedung B Polres Buru Selatan. Sabtu (12/10/2024)

Operasi Zebra Salawaku 2024 ini mengusung tema dalam rangka mendukung suksesnya pelantikan Presiden dan Wakil Presiden terpilih demi Kamseltibcarlantas yang aman dan lancar.

Polres Buru Selatan melaksanakan Latihan Pra Operasi Kepolisian dengan Sandi Operasi Zebra Salawaku 2024 bertempat di Aula Gedung B Polres Buru Selatan. Sabtu (12/10/2024)

 

Operasi Zebra Salawaku 2024 ini mengusung tema dalam rangka mendukung suksesnya pelantikan Presiden dan Wakil Presiden terpilih demi Kamseltibcarlantas yang aman dan lancar.

 

Waka Polres Buru Selatan Kompol Syarifuddin, S, Sos. yang memimpin Latpra Ops ini mengatakan bahwa Operasi Zebra Salawaku 2024 akan berhasil bila personel mengetahui apa yang akan dikerjakan

 

Latpra Ops digelar bertujuan memberi pembekalan dan menyamakan presepsi pelaksanaan tugas operasi di lapangan.

 

“Kegiatan latpra ops tersebut juga untuk menjadikan personel yang bertugas pada operasi Zebra Salawaku 2024 bisa lebih profesional dalam bertindak  Sesuai Dengan Prosedur.

 

Selain itu para personel harus Profesional dalam pelaksanaan Ops Zebra Salawaku 2024 dan lakukan sosialisasi secara masif dan maksimal berdayakan teknologi informasi dan medsos masing-masing.

 

Ditekankan juga para personel untuk laksanakan Ops Zebra Salawaku 2024 sebagai momentum untuk meraih kepercayaan Publik. Persiapkan Personel secara baik, lengkapi sarana dan prasarana (sarpras) serta berdayakan instansi serta stakholder terkait di masing-masing kewilayahan.

 

“Sosialisasi Ops Zebra Salawaku 2024 terhadap masyarakat dengan cara memasang spanduk serta himbauan melalui Media sosial.

 

Dalam Operasi Zebra 2024 mengedepankan kegiatan Edukatif dan Persuasif serta humanis didukung penegakan hukum lalu lintas dalam rangka meningkatkan disiplin masyarakat dalam berlalu lintas.

 

Tujuan Operasi adalah menurunkan angka pelanggaran, kecelakaan lalu lintas dan angka fatalitas serta meningkatkan disiplin Masyarakat Dalam Berlalulintas diruang lalu lintas Jalan.

 

Sasaran Oprasi Meliputi Segala Potensi Gangguan, Ambang Gangguan dan gangguan nyata Yang berpotensi Menyebabkan Kemacetan dan pelanggaran Lalulintas Baik sebelum Pada saat Maupun Paska Operasi Zebra Salawaku 2024

 

Oprasi Zebra Salawaku 2024 dimulai pada Tanggal 14 Oktober Sampai Dengan 27 Oktober 2024.

Tagar Berita:
#Salawaku Emarina

Bagikan ke teman kamu